Laporan akhir percobaan 3 modul 3
2. Rangkaian Simulasi[kembali]
Prinsip Kerja
Pada rangkaian potensiometer terhubung ke pin A0 dari arduino master dan diberi tegangan Vcc sebesar 5V. Untuk output berupa LED yang terhubung ke pin 13 dari arduino Slave dan ditambah resistor sebesar 220 V. Potensiometer berpengaruh terhadap kecepatan clock pada LED, pada saat potensiometernya diperbesar maka kecepatan delay LED cepat, sehingga LED akan berkedip dengan cepat. Jika nilai potensiometernya diperkecil, maka resistansi akan besar sehingga kecepatan delay LED lambat dan LED akan berkedip dengan sangat lambat juga. Itu merupakan kondisi normal potensiometer terhadap LED, namun sesuai kondisi yang diminta maka keadaan diatas akan berbanding terbalik dimana ketika persentase potensiometer kecil maka LED berkedip cepat.
3. Flowchart[kembali]
4. Listing Program[kembali]
//Master
#include <Wire.h>
#define MASTER_ADDR 9
int analogPin = 0;
int val = 0;
void setup() {
Wire.begin();
}
void loop() {
delay(50);
val = map(analogRead(analogPin), 0, 1023, 255, 1);
Wire.beginTransmission(MASTER_ADDR);
Wire.write(val);
Wire.endTransmission();
}
//Slave
#include <Wire.h>
#define SLAVE_ADDR 9
int LED = 13;
int rd;
int br;
void setup() {
pinMode(LED, OUTPUT);
Wire.begin(SLAVE_ADDR);
Wire.onReceive(receiveEvent);
Serial.begin(9600);
Serial.println("I2C Slave demo");
}
void receiveEvent(){
rd = Wire.read();
Serial.println(rd);
}
void loop() {
delay(50);
br = map(rd, 1, 255, 2000, 100);
digitalWrite(LED, HIGH);
delay(br);
digitalWrite(LED, LOW);
delay(br);
}
5. Video[kembali]
6. Kondisi[kembali]
Kondisinya
- Buat LED berkedip dengan frekuensi berbanding terbalik dengan nilai potensiometer.
Analisa
Percobaan 3
1. Jelaskan pengaruh nilai potensiometer terhadap output rangkaian
Jawab:
Pengaruhnya yaitu ketika nilai persentase dari potensiometer tinggi maka LED akan berkedip dengan cepat. Ini terjadi karena hambatan yang sedikit atau tidak ada sehingga LED itu dapat berkedip cepat. Keadaan ini berlaku sebaliknya. Persentase Potensiometer tinggi maka kecepatan delay cepat.
2. Jelaskan bagian mana dari rangkaian dan program yg diganti jika output di ubah menjadi motor DC
Jawab:
Pada rangkaian kita mengganti outputnya dari LED menjadi motor dan menambah IC motor driver. Pada program kita mengganti deklarasi pada program slave yaitu menjadi deklarasi "int motor". Selanjutnya juga mendeklarasikan "pinmode (motor, output)" dan juga mengganti saat proses Looping yaitu untuk penulisan "digitalWrite(motor,HIGH)" dan "digitalWrite(motor,LOW)."
3. Bagaimana mengontrol kecepatan dan arah Motor DC pada percobaan ini
Jawab:
Untuk mengontrol kecepatan dipengaruhi oleh nilai val atau map yang kita deklarasikan dalam 'br' nilai itu merupakan kecepatan dari 1-255 yang mana dapat diatur menjadi 100-2000 dalam waktu yang sama. Selain itu untuk mengontrol Kecepatan juga dapat dengan mengurangi hambatan pada resistor sehingga motor dapat berputar cepat.
Untuk arah motor DC sendiri dipengaruhi oleh logika high dan low pada motor DC.
7. Link Download[kembali]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar